Diberitahukan kepada para Alumni Fakulta Teknik Universitas Diponegoro, bahwa PT. Indo Bharat Rayon yang berkedudukan di Purwakarta, Jawa Barat, membuka peluang kesempatan bekerja sebagai Management Trainee (MT) khusus alumni UNDIP. Perekrutan ini dilakukan di Semarang, bertempat di Kampus UNDIP (waktu dan tempat diinfokan menyusul).

Periode Registrasi (submit lamaran) : 10-24 Oktober 2021

Kelengkapan dan berkas lamaran dapat diajukan melalui tautan bit.ly/CampusHiringIndoBharatRayon