PROFIL
Prof. Dr. Andri Cahyo Kumoro, S.T., M.T.
Nama Lengkap: Prof. Dr. Andri Cahyo Kumoro, S.T., M.T.
Pangkat/Golongan: Pembina/IVA
Unit Kerja: Departemen Teknik Kimia
Alamat Kantor: Jl. Prof. Soedarto, Tembalang, Kec. Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah 50275.
Riwayat Pendidikan:
1. S1 Universitas Gadjah Mada (1996)
2. S2 Universitas Gadjah Mada (1998);
3. S3 Universiti Malaya (2007);
PENELITIAN
- Publikasi pada prosiding seminar internasional terindeks Scopus pada IOP Conf. Series: Journal of Physics: Conf. Series dengan judul: Chemical Compositions Changes during Hot Extrusion at Various Barrel Temperatures for Porang (Amorphophallus Oncophyllus) Tuber Flour Refining Penulis I
- Journal Reaktor Volume 18 No. 3 September 2018 berjudul: Kinetic Study and Optimization of the Most Influential Factor on Batch-Extraction of Gingerol from Fresh Ginger (Zingiber officinale) Rhizomes by Using n-Hexane as a Solvent, Anggota.
- Journal Reaktor Volume 19 No. 2, pp 42-47 Juni 2019, berjudul: Nutritional Characteristics and Potential Applications of Flour Prepared from Indonesian Wild White Yam (Dioscorea esculenta L) Anggota.
- journal Periodica Polytechnica Chemical Engineering volume 63 no.1 (11-17) berjudul: Inhibitory Effects of Cyanide on the Activity of Granular Starch Hydrolyzing Enzyme (GSHE) during Hydrolysis of Cassava (Manihot Esculenta Crantz) Starch, Anggota.
- Journal Industrial and Engineering Chemistry Research, Volume 58, Issue 2, 16 January 2019, Pages 742-751, berjudul: Extraction of Andrographolide from Andrographis paniculata Dried Leaves Using Supercritical CO2 and Ethanol Mixture Penulis I.
PENGABDIAN
- sebagai peserta Workshop Percepatan Penyelesaian Paten Bagi Dosen di Lingkungan Universitas Diponegoro Tahun 2019Ketua
- Editor di Bulletin of Chemical Reaction Engineering & Catalysis,31 Mei 2019Ketua
- NARASUMBER DAN PESERTA PELATIHAN/ KLINIK MANUSKRIP DAN SUBMIT PUBLIKASI INTERNASIONAL UNIVERSITAS DIPONEGORO BATCH XXXI TAHUN 2019 PADA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT TAHUN 2019Ketua
- Memberikan Pelatihan/Penyuluhan/ Ceramah pada masyarakat BAATCH I, No: 171/UN7.5.3/HK/2019, berjudul: Upaya Peningkatan Kualitas Air Higiene Sanitasi di sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kota Semarang(29 April 2019)Ketua
- Sebagai Narasumber Kegiatan Pelatihan/Klinik Manuskrip dan Submit Publikasi Internasional Universitas Diponegoro Batch XXXI tahun 2019, dengan ST. no: 2378/UN&.P4.3/TU/2019, Hotel Grand Wahid, kamis -sabtu, 2-4 Mei 2019Ketua
- SEBAGAI TIM REVIEWER/PEMBAHAS REVIEW ADMINISTRASI USULAN PENELITIAN BATCH II YANG DIDANAI OLEH DRPM KEMENRISTEKDIKTI TAHUN 2019 Ketua.
- SEBAGAI TIM REVIEWER/PEMBAHAS DOKUMEN USULAN PENELITIAN BATCH II YANG DIDANAI OLEH DRPM KEMENRISTEKDIKTI TAHUN 2019 Ketua.